Notice: Undefined index: HTTP_REFERER in /home/tanjungkur/domains/tanjungkuras.desa.id/public_html/wp-content/themes/panda-child/panda-child.theme#archive on line 43

Pacu Dayung atau Pacu Sampan Tradisional Masih terjaga sampai dengan sekarang, Olah Raga Dayung Tradisional ini sudah ada Sejak lama di mainkan oleh orang orang terdahulu contohnya di Kec. Sungai Apit, hampir setiap Tahunya mengadakan Perlomba Dayung Sampan, dalam Rangka Mempringatai HUT RI, perlombaan di gelar langsung Pada Tanggal 17 Agustus setiap Tahunya. Perrnah terhenti juga selama Dua Tahun dikarenakan Pandemi Covid 19 (Corona) Masuk Indonesia yang imbasnya ke berbagai daerah.

Saat ini ada upaya dari Pihak Partai Demokrat untuk Mengadakan Program seperti, Perlombaan Berkayuh Sampan selain Lomba Berkayuh Sampan di Pelabuhan Sungai Apit Pada Tanggal 21 Juni 2022, ada juga Lomba Rebana, Lomba Photography dan Pengelaran Sunatan Masal Gratis.
Dengan Berjalannya Waktu dan tersebarnya Browsur Kususnya di Kecamatan Sungai Apit ke beberapa Daerah atau Kampung seperti biasanya beberapa Masyarakat Antusian dalam mempersiapkan dan mengemas beberapa Sampan Terpilih lalu Gigih untuk berlatih.

Terkhususnya di Dusun Tanjung Layang Kampung Tanjung Kuras, beberapa hari yang lewat mengadakan Latihan untuk persiapan mengikuti Perlombaan Pacu Dayung di kecamatan Sungai Apit.

Penulis : Sadar Husin / Pewarta Berita Warga

Bagikan Berita